Iklim di kota A menurut pembagian iklim Schmidt Ferguson

Soal:

Data curah hujan kota A tahun 2020 menunjukkan jumlah bulan basah sebanyak 2 bulan dan bulan kering sebanyak 10 bulan. Iklim di kota A menurut pembagian iklim Schmidt Ferguson adalah …

Jawaban:

Schmidt Ferguson membagi iklim berdasarkan curah hujan, yaitu perbandingan antara jumlah rata-rata bulan kering dan jumlah rata-rata bulan basah.

Diketahui:

Jumlah bulan basah = 2

Jumlah bulan kering = 10

Ditanya:

Jenis iklim?

Jawab:

Q= 10/2 x 100%

 = 5 x 100%

 = 500%

 = 0,5

Berdasarkan perhitungan di atas 500% merupakan tipe iklim G.

Posting Komentar untuk "Iklim di kota A menurut pembagian iklim Schmidt Ferguson"