Fungsi TRANSPOSE: Pengertian, Kegunaan, dan Contohnya

Fungsi TRANSPOSE pada Microsoft Excel digunakan untuk membalik sel atau range data horizontal menjadi range data vertical atau mengubah range data vertical menjadi range data horizontal.

Sintaks fungsi TRANSPOSE adalah sebagai beirkut:

=TRANSPOSE(Array)

Keterangan:

Array: rentang atau range data yang akan diubah atau dibalik urutan datanya.

Hal yang perlu diperhatikan saat menggunakan fungsi TRANSPOSE adalah selesai menulis atau menbuat rumus excel, agar dapat bekerja dengan baik harus diakhiri dengan menekan tombol CTRL+Shift+Enter atau disebut CSE secara bersamaan dan tidak cukup jika hanya menekan tombol Enter seperti biasanya.

Fungsi TRANSPOSE: Pengertian, Kegunaan, dan Contohnya

Berikut adalah dua contoh penggunaan fungsi TRANPOSE pada Microsoft Excel.

A. Mengubah data baris menjadi kolom

1. Buka Microsoft Excel

2. Masukkan contoh data seperti di bawah ini!

Fungsi TRANSPOSE: Pengertian, Kegunaan, dan Contohnya

3. Masukkan rumus fungsi =TRANSPOSE(A2:C2) di formula bar cell A10 

Fungsi TRANSPOSE: Pengertian, Kegunaan, dan Contohnya

4. Kemudian klik Ctrl+Shift+Enter secara bersamaan, maka akan mendapatkan hasil seperti di bawah ini

Fungsi TRANSPOSE: Pengertian, Kegunaan, dan Contohnya

B. Mengubah data kolom menjadi baris

1. Buka Microsoft Excel

2. Masukkan contoh data seperti di bawah ini!

Fungsi TRANSPOSE: Pengertian, Kegunaan, dan Contohnya

3. Masukkan rumus fungsi =TRANPOSE(A3:A7) di formula bar cell B2

Fungsi TRANSPOSE: Pengertian, Kegunaan, dan Contohnya

4. Kemudian klik Ctrl+Shift+Enter secara bersamaan, maka akan mendapatkan hasil seperti di bawah ini

Fungsi TRANSPOSE: Pengertian, Kegunaan, dan Contohnya

Demikianlah penjelasan mengenai fungsi TRANPOSE semoga informasi ini bermanfaat dan selamat mencoba!

*Penulis: Nabila Salsa Bila

Posting Komentar untuk "Fungsi TRANSPOSE: Pengertian, Kegunaan, dan Contohnya"