Materi “Rooms Things at Home” dan Kunci Jawabannya: Latihan Soal Bahasa Inggris SD Kelas 5
Dalam bahasa Indonesia, rooms and things at home berarti ruangan-ruangan dan benda-benda yang ada di dalam rumah. Nama-nama ruangan yang ada di rumah seperti kamar mandi, kamar tidur, garasi, dan lainny. Sedangkan benda yang ada di rumah seperti kipas angin, panci, jendela, dan masih banyak lagi lainnya.
Ulasan di bawah ini berisi mengenai pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan rooms and things at home. Untuk itu, yuk coba simak pertanyaannya berikut ini.
1. What room do you use to eat?
- Dining room
- Bedroom
- Living room
- Garage
2. What room do you use to sleep?
- Dining room
- Bedroom
- Living room
- Garage
3. Mika sees pan, stoves, and knife. Where is Mika at?
- Bedroom
- Bathroom
- Kitchen
- Living room
4. Where do you find soap?
- Bedroom
- Bathroom
- Kitchen
- Living room
5. My brother parks the car in the…
- Living room
- Garden
- Bathroom
- Garage
6. What object can you find in the bathroom?
- Pillow
- Bed
- Knife
- Toothpaste
7. Where do you put your clothes?
- Box
- Refrigerator
- Cupboard
- Whiteboard
8. Where do yout put fish, meat, vegetables, and fruits?
- Box
- Refrigerator
- Cupboard
- Whiteboard
9. Where do you usually take a bath?
- Living room
- Dining room
- Kitchen
- Bathroom
10. Pictures, sofa, and vase can you find in the…
- Living room
- Dining room
- Kitchen
- Bathroom
11. My sister learned about the job from an advertisement in the…
- Newspaper
- Rice cooker
- Fan
- Refrigerator
12. I have a ... of water.
- Bowl
- Plate
- Glass
- Spoon
13. My mother makes rice using…
- Pan
- Rice cooker
- Fan
- Refrigerator
14. Utensil used to fry fish is a…
- Pan
- Knife
- Spoon
- Stove
15. I like lying on the…
- Kitchen
- Table
- Sofa
- Bathroom
16. My mother vuts apple using a…
- Spoon
- Fork
- Pan
- Knife
17. What the Indonesian language of door?
- Pintu
- Jendela
- Kabel
- Meja
18. What the meaning of window in Indonesia?
- Pintu
- Jendela
- Kursi
- Meja
19. I need ... to clean my teeth.
- Tooth paste and tooth brush
- Pillow and sofa
- Table and chair
- Spoon and fork
20. The ... made of ceramics.
- Wall
- Window
- Floor
- Broom
Kumpulan Soal Bahasa Inggris SD
Jawaban dan Pembahasan
1. A. Dining room
Tempat untuk makan adalah dining room (ruang makan)
2. B. Bedroom
Tempat untuk tidur adalah bedroom (kamar tidur)
3. C. Kitchen
Panci, kompor, dan pisau berada di kitchen (dapur)
4. B. Bathroom
Di bathroom (kamar mandi) kita dapat menemukan sabun
5. D. Garage
Kakakku memakirkan mobil di garage (garasi)
6. D. Toothpaste
Di kamar mandi kita dapat menemukan pasta gigi
7. C. Cupboard
Tempat untuk meletakkan baju adalah di cupboard (lemari)
8. B. Refrigerator
Tempat untuk meletakkan ikan, daging, sayuran, dan buah adlaah refrigerator (kulkas)
9. D. Bathroom
Kita mandi di bathroom (kamar mandi)
10. A. Living room
Foto, sofa, dan vas bunga dapat ditemukan di living room (ruang tamu)
11. A. Newspaper
Kakakku mengetahui pekerjaan tersebut dari newspaper (koran)
12. C. Glass
Aku mempunyai glass (gelas) untuk air
13. B. Rice cooker
Ibuku membuat nasi menggunakan penanak nasi
14. D. Stove
Alat yang digunakan untuk menggoreng ikan adalah stove (kompor)
15. C. Sofa
Aku suka berbaring di sofa
16. D. Knife
Ibuku memotong apel menggunakan knife (pisau)
17. A. Pintu
Bahasa Indonesia dari door adalah pintu
18 B. Jendela
Arti dari window adalah jendela
19. A. Tooth paste and tooth brush
Aku membutuhkan tooth paste and tooth bruh (sikat gigi dan pasta gigi) untuk membersihkan gigi
20. C. Floor
Floor (lantai) terbuat dari keramik
Posting Komentar untuk "Materi “Rooms Things at Home” dan Kunci Jawabannya: Latihan Soal Bahasa Inggris SD Kelas 5"
Jangan lupa tinggalkan komentar, jika konten ini bermanfaat. Terima kasih.