Materi Fruit and Vegetables: 20 Soal Pilihan Ganda Bahasa Inggris Kelas 3 SD

Indonesia sebagai negara yang memiliki iklim tropis membuat Indonesia kaya akan tanah yang subur. Tanah subur ini dapat memberikan manfaat dimana Indonesia dapat dengan muda menanam berbagai jenis buah-buahan hingga sayuran.

Oleh sebab itu, tidak heran jenis buah-buahan dan sayuran yang dimiliki Indonesia sangat beragam. Tapi, apakah kalian sudah tahu apa nama buah-buahan dan sayuran tersebut dalam bahasa Inggris?

Yuk, coba kerjakan soal di bawah ini untuk mengetahui kemampuanmu dalam memahami jenis buah-buahan dan sayuran dalam  bahasa Inggris.

Materi Fruit and Vegetables: 20 Soal Pilihan Ganda Bahasa Inggris Kelas 3 SD

Latihan Soal

1. ... taste sweet.

  1. Watermelon
  2. Chili 
  3. Lemon

2. ... taste spicy.

  1. Cabbage
  2. Chili
  3. Tomato

3. ... taste sour.

  1. Guava
  2. Pineaple
  3. Lemon

4. How many “e” in the word pineapple?

  1. One
  2. Two
  3. Three

5. Starwberry is a ...

  1. Fruit
  2. Vegetable
  3. Snack

6. I eat pumpkin soup with a ...

  1. Knife
  2. Bucket
  3. Spoon

7. The oranye taste ... (masam)

  1. Sweet
  2. Wry
  3. Spicy

8. To make the fruit fresh, we put them in the ...

  1. Stove
  2. Window
  3. Refrigerator

9. We cut the watermelon using?

  1. Knife
  2. Stove
  3. Mixer

10. Arrange the letter into a correct words c – a – g – l – r – i 

  1. Garlic
  2. Girlac
  3. Gairlc

11. One example of vegetable is ...

  1. Pear
  2. Cabbage
  3. Banana

12. The monkey’s favorite fruit is ...

  1. Dragonfruit
  2. Rambutan
  3. Banana

13. Vegetables rich in vitamin A is a ...

  1. Carrot
  2. Tomato
  3. Chili

14. What color is the cucumber?

  1. Red
  2. Green
  3. Yellow

15. Chili has ... color.

  1. Blue
  2. Purple
  3. Red

16. Fruit and vegetable are ... for our body.

  1. Expensive
  2. Cheap
  3. Healthy

17. Durian color is ...

  1. Yellow
  2. Pink
  3. Black

18. Date fruit is mostly grows in ... climate.

  1. Cold
  2. Wet
  3. Dry

19. What fruit tree you easily find in Indonesia?

  1. Coconut
  2. Blueberry
  3. Olive

20. What fruit you can eat with its skin?

  1. Dragonfruit
  2. Apple
  3. Pineapple 

Kumpulan Soal Bahasa Inggris SD

Jawaban

1. A. Watermelon

Watermelon (semangka) rasanya manis

2. B. Chili

Chili (cabai) rasanya pedas

3. C. Lemon

Lemon rasanya asam

4. B. Two

Jumlah huruf “e” dalam kata pineapple adalah two (dua)

5. A. Fruit 

Stroberi adalah fruit (buah)

6. C. Spoon

Aku makan sup labu menggunakan spoon 9sendok)

7. B. Wry

Jeruk rasanya wry (masam)

8. C. Refrigerator

Untuk membuat buah tetap segar, kita meletakkannya di refrigerator (kulkas)

9. A. Knife

Kita memotong semangka menggunakan knife (pisau)

10. A. Garlic

Jawaban yang tepat adalah garlic

11. B. Cabbage 

Contoh sayuran adalah cabbage (kubis)

12. C. Banana 

Buah yang disukai oleh kera adalah banana (pisang)

13. A. Carrot

Sayuran yang mengandung banyak vitamin A adalah carrot (wortel)

14. B. Green

Warna timun adalah green (hijau)

15. C. Red

Warna cabai adalah red (merah)

16. C. Healthy

Buah dan sayur dapat membutuh tubuh kita healthy (sehat0

17. A. Yellow

Warna durian adalah yellow (kuning)

18. C. Dry

Buah kurma biasanya tumbuh di iklim dry (panas)

19. A. Coconut

Buah yang mduah ditemukan di Indonesia adalah coconut (kelapa)

20. B. Apple

Buah yang dapat dimakan dengan kulitnya adalah apple (apel)

Posting Komentar untuk "Materi Fruit and Vegetables: 20 Soal Pilihan Ganda Bahasa Inggris Kelas 3 SD"