Kumpulan Soal Pecahan, Matematika Kelas 5 SD
Berikut merupakan contoh soal pecahan kelas 5 SD yang meliputi penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian. Artikel ini juga dilengkapi dengan pembahasan sehingga memudahkan kalian untuk memahaminya.
5. Nilai 25% jika dijadikan menjadi pecahan adalah...
6. Pecahan berikut yang tidak senilai dengan 10% adalah..
8. Pecahan biasa dari 0,40 adalah...
9. 15% dari 180 adalah...
- 27
- 29
- 31
- 32
10. Alea membeli sepatu dengan harga Rp. 240.000,00 dengan potongan 20%. Berapa uang yang harus dikeluarkan Alea untuk membayar sepatu tersebut?
- Rp. 84.000,00
- Rp. 48.000,00
- Rp. 192.000,00
- Rp. 129.000,00
11. Pecahan biasa 0,04 adalah...
12. Bu Ani membeli 10 ikat rambutan. Setiap ikat beratnya 2 1/2 kg. Berapa kg rambutan yang dibeli Bu Ani?
- 15 kg
- 20 kg
- 25 kg
- 30 kg
14. Dina memiliki 2.5 gulung pita. Jika setiap gulung terdapat pita sepanjang ¾ m, berapa meter panjang pita yang dimiliki Dina?
16. Ambar mempunyai 4 1/2 kg jeruk. Sebanyak 1,5 kg rambutan akan dibagikan kepada temannya sama rata dalam kantong plastik. Berapa plastik yang dibutuhkan oleh Ambar?
- 1
- 2
- 3
- 4
17. Setiap hari seorang penenun dapat menenun kain sepanjang 1/2 meter. Berapa hari waktu yang dibutuhkan penenun untuk menenun kain sepanjang 30 meter?
- 20 hari
- 30 hari
- 45 hari
- 60 hari
- 18 m
- 27 m
- 29 m
- 30 m
Kumpulan Soal Matematika:
- Kumpulan Latihan Soal Matematika Kelas 1 SD
- Kumpulan Latihan Soal Matematika Kelas 2 SD
- Kumpulan Latihan Soal Matematika Kelas 3 SD
- Kumpulan Latihan Soal Matematika Kelas 4 SD
- Kumpulan Latihan Soal Matematika Kelas 5 SD
- Kumpulan Latihan Soal Matematika Kelas 6 SD
Jawaban dan Pembahasan
Posting Komentar untuk "Kumpulan Soal Pecahan, Matematika Kelas 5 SD"
Jangan lupa tinggalkan komentar, jika konten ini bermanfaat. Terima kasih.